Tag: anak-anak

09Dec, 2014

Save the Children Mendukung Kesetaraan Hak dan Kesempatan bagi Anak-anak Berkebutuhan Khusus

Jakarta, 9 Desember 2014 – Dengan semangat mendukung Hari Penyandang Cacat Dunia yang jatuh pada tanggal 3 Desember, Save the Children mengajak masyarakat untuk turut berperan aktif dalam mewujudkan persamaan hak dan kesempatan bagi anak-anak berkebutuhan khusus melalui program Rehabilitasi Berbasis Masyarakat (RBM) juga pelayanan di Sekolah Inklusi dan...

21Nov, 2014

Rayakan Hari Anak Sedunia, Pizza Hut Indonesia Gelar “Pizza Maker Juniors”

Jakarta, 20 November 2014 – Pizza Hut Indonesia dan PHD 500600 di bawah naungan PT Sarimelati Kencana hari ini kembali menggelar “Pizza Maker Juniors” sejak pertama kali diadakan di tahun 2011. Acara ini digelar serentak di lebih dari 300 gerai Pizza Hut dan PHD 500600seluruh Indonesia dengan mengundang lebih...

04Mar, 2013

Bekal Makanan Anak yang Bersih, Sehat, dan Bergizi Kunci Cerdas Menuju Anak Jempolan yang Hebat

Membiasakan untuk membawa bekal makanan yang bersih, sehat, dan bergizi selain berguna untuk mencegah anak untuk jajan sembarangan, juga dapat membantu menstimulasi otak anak sehingga menjadi ‘Anak Jempolan’ dan terciptalah masa depan yang gemilang. Makassar, 2 Maret 2013 – Berdasarkan data yang didapat dari BPOM, pada tahun 2008 –...

14Sep, 2012

Korea Selatan Menjuarai World Final – Danone Nations Cup 2012 di National Stadium, Warsawa, Polandia

Tim anak-anak Korea Selatan berhasil menjadi tim terbaik di dalam gelaran Danone Nations Cup 2012, setelah menang saat menghadapi tim anak-anak Jepang. Pertandingan berlangsung di National Stadium Warsawa dengan penonton hampir mencapai 41.000 orang, termasuk sang duta besar Danone Nations Cup, sang bintang sepak bola internasional Zinedine Zidane. Pemain-pemain...

11May, 2012

Menanamkan Cinta Tanah Air Pada Anak-Anak

Di era yang serba digital ini, tak bisa dipungkiri bahwa informasi semakin terbuka.   Keterbukaan informasi menciptakan tidak adanya batasan antara satu negara dengan negara lainnya dan membuat semakin meleburnya masyarakat.   Anak-anak tumbuh dalam dunia tanpa batas ini yang membuat mereka semakin kesulitan mengapresiasi makna sebuah identitas berbangsa. Akibatnya, rasa...

23Apr, 2012

Cartoon Network HD Diluncurkan di Indonesia Lewat First Media

JAKARTA (April 23, 2012)- Turner Broadcasting System Asia Pacific hari ini memperluas jejak saluran mereka di Indonesia dengan meluncurkan Cartoon Network HD lewat First Media Platform TV Kabel Terkemuka di Indonesia. Peluncuran layanan premium Homecable HD dari First Media merupakan saluran high–definition pertama untuk anak-anak Indonesia. Saluran baru ini...