Category: Newsroom

23Nov, 2012

PT Fortune Indonesia Tbk Raih The Best Corporation for Corporate Communication

JAKARTA, 23 November 2012 – Penghargaan bergengsi kembali berhasil diraih oleh PT Fortune Indonesia Tbk. (IDX: FORU). Dalam malam penghargaan Anugerah Business Review (ABR) 2012 yang digelar pada 21 November 2012 di Jakarta, Fortune dinobatkan sebagai terbaik pertama The Best Corporation for Corporate Communication dan terbaik ketiga The Best...

22Nov, 2012

Menggugah Kesadaran Global tentang Krisis Sanitasi

Jakarta,19 November 2012 – Krisis sanitasi yang masih dialami warga dunia saat ini sudah seharusnya menjadi kepedulian setiap orang. Oleh karena itulah, World Toilet Organization (WTO) pada 2001 yang lalu mulai mencanangkan keberadaan World Toilet Day (WTD) yang diperingati setiap 19 November. Tahun ini, untuk menangani aspek komunikasi dari...

22Nov, 2012

Not Only Chat, Indonesians are also very much into Mobile Blogging

With Increasing Amount of Users and Improved Features, WeChat Gains New Grounds Faster than Expected Jakarta, 21 November 2012 — WeChat, a social communications services available for smartphones, has been officially released in Indonesia several weeks ago and currently rocketing in popularity. The application has gained more than 200...

22Nov, 2012

Lewat Aplikasi WeChat, Masyarakat Indonesia semakin Menggemari Mobile Blogging

Fitur ‘Moments’ dari WeChat menumbuhkan minat masyarakat untuk Nge-blog lewat Ponsel Jakarta, 21 November 2012 – Popularitas WeChat, layanan komunikasi sosial untuk smartphone, semakin melesat sejak diluncurkan di Indonesia beberapa minggu yang lalu. Aplikasi ini telah meraup lebih dari 200 juta pengguna terdaftar di seluruh dunia dan kini sukses...

22Nov, 2012

Citilink is Back with Citilink Travel Fair Celebration

Jakarta, November 14th 2012 – Citilink, the subsidiary company of PT Garuda Indonesia Tbk., for low cost carrier service (LCC), is back with Citilink Travel Fair, the annual tourism exhibition held since 2011. This year, Citilink Travel Fair will be held in two cities in a row, Surabaya on...

22Nov, 2012

Citilink Kembali Gelar Citilink Travel Fair

Jakarta, 14 November 2012 – Citilink, anak perusahaan dari PT. Garuda Indonesia, Tbk, untuk jasa penerbangan berbiaya murah (LCC), hari ini kembali menggelar Citilink Travel Fair, acara pameran pariwisata tahunan yang dimulai sejak 2011. Untuk tahun ini Citilink Travel Fair akan diadakan di dua kota secara berurutan, yaitu pada...

22Nov, 2012

World Toilet Day 2012: Membangkitkan Kesadaran tentang Peran Vital Toilet

Dalam Mendukung Kesehatan dan Kesejahteraan Setiap Orang Event tahunan untuk membangkitkan kesadaran global tentang2.6 miliar orang yang hidup tanpa sanitasi yang memadai dan jutaan nyawa yangmelayang akibatnya. Singapura, 19 November 2012 – Sekali lagi, World Toilet Organization (WTO) -organisasi nirlaba global yang menjalankan berbagai program advokasi sanitasiberkelanjutan – memanfaatkan...

22Nov, 2012

World Toilet Day 2012: Raising Awareness on the Crucial Role of Toilets for Everyone

Annual event to to raise global awareness of the 2.6 billionpeople who lack access to proper sanitation, and the millions of lives lostbecause of it. Singapore, November 19, 2012 – Once again, The World Toilet Organization (WTO), a global, non-profitorganization advocating sustainable sanitation, marked the World Toilet Day(WTD) on...

22Nov, 2012

Seagate Backup Plus Family of Hard Drives Named As CES Innovations 2013

In Design and Engineering Award Honoree Jakarta, 16 November 2012 — Seagate Technology plc (NASDAQ: STX) today announced that the company has been named an International CES Innovations 2013 Design and Engineering Awards Honoree for the Seagate® Backup Plus family of external storage. Products entered in this prestigious program...

22Nov, 2012

Seagate Dinobatkan sebagai Peraih Penghargaan Design and Engineering

Dalam Ajang Bergengsi CES Innovations 2013 Jakarta, 16 November 2012 — Seagate Technology plc (NASDAQ: STX) hari ini mengumumkan kesuksesannya meraih penghargaan Design and Engineering dalam International CES Innovations 2013. Penghargaan ini diraih Seagate lewat rangkaian produk hard disk Seagate® Backup Plus miliknya. Dalam ajang CES Innovations tahun ini,...